-->

Manfaat Khasiat Daun Ki Tolod Untuk Kesehatan Tubuh

Nama ilmiah : Isotoma longiflora Presl.
Nama daerah : ki tolod, daun tolod (sunda); sangkobak, kendali (jawa).
Nama asing : ster van bethlehem.


Khasiat Daun Ki Tolod
Tumbuhan ki tolod (sumber : google.com)

Kandungan Kimia dan Efek Farmokologis
Ki tolod mengandung getah beracun, beberapa bahan kimia yang terkandung dalam ki tolod, diantaranya seyawa alkaloid, yaitu lobelin, lobelamin, dan isotomin. Efek farmokologis yang di miliki ki tolod,diantaranya antiradang, antineoplastik, anti-inflamasi, analgesic, dan hemostatik.

Bagian tumbuhan yang di gunakan dan Pemanfaatannya
Daun, bunga, dan seluruh bagian tumbuhan ki tolod dapat di manfaatkan untuk mengobati beberapa penyakit sebagai berikut.

Penyakit yang dapat disembuhkan dan cara penggunaannya :

Asma, bronchitis, dan radang tenggorokan

Cuci bersih 3 lembar daun ki tolod, lalu rebus dalam 2 gelas air sampai tersisa 1 gelas. Setelah dingin, saring air rebusan lalu minum 2 kali sehari pada pagi dan sore.

Luka

Cuci bersih daun ki tolod secukupnya,lalu tumbuk sampai halus, tempelkan hasil tumbukan pada luka, lalu balut dengan kain bersih. Balutan harus dig anti 2 sampai 3 kali sehari.

Obat kanker

Rebus dengan api kecil 3 lembar daun ki tolod beserta batangya dalam 5 gelas air sampai tersisa 1-2 gelas. Minum air rebusan beberapa kali hingga habis dalam sehari.

Obat mata

Rebus dengan api kecil 3 lembar daun ki tolod beserta batangya dalam 5 gelas air sampai tersisa 1-2 gelas. Minum air rebusan beberapa kali hingga habis dalam sehari.

Sakit gigi

Cuci bersih 2 lembar daun ki tolod lalu tumbuk hingga halus. Letakkan hasil tumbukan pada gigi yang sakit/berlubang.

Nah semua penyakit itu pasti ada obatnya makannya jangan takut kali ini saya jelaskan tentang khasiat daun ki tolod bagi kesehatan tubuh yang mampu mengobati berbagai jenis penyakit seperti di atas lengkap dengan cara penggunaannya.
SeeCloseComments