Nama ilmiah : Bixa orelana L
Nama daerah : Bunga parade (bugis), kuyit jawa (melayu), galinggem (sunda), sumba keeling (jawa), kesumba (minangkabau), taluka (Ambon)
Nama asing : rocouyer (inggris), hong mu (cina).
Kandungan Kimia dan Efek Farmokologis
Beberapa bahan kimia yang terkndung dalam batang dan daun kesumba keeling diantaranya tannin, calcium oxalate, saponin dan lemak. Selain itu, daun, akar dan biji tumbuhan ini juga mengandung zat warna bixine, orelline, glucoside, zat samak, dan damar. Efek farmokologis yang di miliki oleh kesumba keeling, diantaranya peluruh kencing (diuretic).
Bagian tumbuhan yang di gunakan dan Pemanfaatannya
Seluruh bagian tumbuhan dapat di manfaatkan untuk mengobati beberapa penyakit sebagai berikut.
Penyakit yang dapat disembuhkan dan cara penggunaannya :
Demam
Cuci bersih 10 g daun kesumba keeling,lalu rebus dalam 600 ml air sampai airnya tersisa 300 ml. Setelah dingin, saring air rebusannya, lalu tambahkan air gula seperlunya. Untuk air rebusan diminum 2 kali sehari. Sementara untuk pemakaian luar. Remas-remas daun kesumba keeling dengan air. Gunakan air remasan untuk membasahi kepala.
Diare
Cuci bersih 10 g daun kesumba keeling, lalu rebus dalam 400 ml air sampai tersisa 250 ml. Setelah dingin, saring air rebusan dan tambah madu secukupnya. Minum air rebusan 2 kali sehari.
Kurang nafsu makan
Cuci bersih 3-10 g daun kesumba keling lalu rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 2 gelas. Saring air hasil rebusan, lalu minum dengan madu secukupnya.
Masuk angin
Cuci bersih 3-10 g daun kesumba keling lalu rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 2 gelas. Saring air hasil rebusan lalu minum 2 sampai 3 kali sehari. Cara lain cuci bersih 10 g daun kesumba keeling, 10 g daun poko, 3 buah cabe jawa, dan 3 jari gula enau. Rebus semua bahan dengan 3 gelas air sampai tersisa 2 ¼ gelas. Setelah dingin, saring air rebusan, lalu minum 3 kali sehari masing-masing ¾ gelas.
Oedem (beri-beri)
Cuci bersih 3-10 g daun kesumba keling, lalu rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 2 gelas. Saring air hasil rebusan, lalu minum 2-3 kali sehari.
Pendarahan
Rebus 3-10 g daun kesumba keling dalam 3 gelas air sampai tersisa 2 gelas. Saring air hasil rebusan, lalu minum 2-3 kali sehari.
Perut kembung
Cuci bersih 3-10 g daun kesumba keling, lalu rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 2 gelas. Saring air hasil rebusan lalu minum 2-3 kali sehari.
Demikian yang dapat saya sampaikan tentang khasiat kesumba keling bagi kesehatan tubuh yang dilengkapi dengan cara penggunaannya yang mampu mengobati berbagai macam jenis penyakit yang sering kita keluhkan karena mengganggu kesehatan dan aktivitas kita.
Nama daerah : Bunga parade (bugis), kuyit jawa (melayu), galinggem (sunda), sumba keeling (jawa), kesumba (minangkabau), taluka (Ambon)
Nama asing : rocouyer (inggris), hong mu (cina).
tumbuhan kesumba keling (sumber : google.com) |
Beberapa bahan kimia yang terkndung dalam batang dan daun kesumba keeling diantaranya tannin, calcium oxalate, saponin dan lemak. Selain itu, daun, akar dan biji tumbuhan ini juga mengandung zat warna bixine, orelline, glucoside, zat samak, dan damar. Efek farmokologis yang di miliki oleh kesumba keeling, diantaranya peluruh kencing (diuretic).
Bagian tumbuhan yang di gunakan dan Pemanfaatannya
Seluruh bagian tumbuhan dapat di manfaatkan untuk mengobati beberapa penyakit sebagai berikut.
Penyakit yang dapat disembuhkan dan cara penggunaannya :
Demam
Cuci bersih 10 g daun kesumba keeling,lalu rebus dalam 600 ml air sampai airnya tersisa 300 ml. Setelah dingin, saring air rebusannya, lalu tambahkan air gula seperlunya. Untuk air rebusan diminum 2 kali sehari. Sementara untuk pemakaian luar. Remas-remas daun kesumba keeling dengan air. Gunakan air remasan untuk membasahi kepala.
Diare
Cuci bersih 10 g daun kesumba keeling, lalu rebus dalam 400 ml air sampai tersisa 250 ml. Setelah dingin, saring air rebusan dan tambah madu secukupnya. Minum air rebusan 2 kali sehari.
Kurang nafsu makan
Cuci bersih 3-10 g daun kesumba keling lalu rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 2 gelas. Saring air hasil rebusan, lalu minum dengan madu secukupnya.
Masuk angin
Cuci bersih 3-10 g daun kesumba keling lalu rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 2 gelas. Saring air hasil rebusan lalu minum 2 sampai 3 kali sehari. Cara lain cuci bersih 10 g daun kesumba keeling, 10 g daun poko, 3 buah cabe jawa, dan 3 jari gula enau. Rebus semua bahan dengan 3 gelas air sampai tersisa 2 ¼ gelas. Setelah dingin, saring air rebusan, lalu minum 3 kali sehari masing-masing ¾ gelas.
Oedem (beri-beri)
Cuci bersih 3-10 g daun kesumba keling, lalu rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 2 gelas. Saring air hasil rebusan, lalu minum 2-3 kali sehari.
Pendarahan
Rebus 3-10 g daun kesumba keling dalam 3 gelas air sampai tersisa 2 gelas. Saring air hasil rebusan, lalu minum 2-3 kali sehari.
Perut kembung
Cuci bersih 3-10 g daun kesumba keling, lalu rebus dalam 3 gelas air sampai tersisa 2 gelas. Saring air hasil rebusan lalu minum 2-3 kali sehari.
Demikian yang dapat saya sampaikan tentang khasiat kesumba keling bagi kesehatan tubuh yang dilengkapi dengan cara penggunaannya yang mampu mengobati berbagai macam jenis penyakit yang sering kita keluhkan karena mengganggu kesehatan dan aktivitas kita.