Nama ilmiah : Euphorbia tirucalli L.
Nama daerah : Susuru (sunda); kayu urip, pacing tawa, tikel balung (jawa); kayu jaliso (Madura); kayu potong (jawa timur).
Nama asing : milk bush, finger free, potlood-plant (inggris); lu san hu (cina).
Kandungan Kimia dan Efek Farmokologis
Patah tulang mempunyai rasa tawar, tetapi semakin lama menimbulkan rasa tebal di lidah,berbau lemah dan getahnya beracun. Beberapa bahan kimia yang terkandung dalam getah patah tukang diantarnya, seyawa euphorbone, taraksasterol, alpha-laktucerol, euphol, seyawaan dammar, kautschuk (zat karet)dan zat pahit. Hingga saat ini efek farmokologis patah tulang belum banyak diketahui.
Bagian tumbuhan yang di gunakan dan Pemanfaatannya
Akar, batang kayu, ranting dan getah patah tulang dapat di manfaatkan untuk mengobati beberapa penyakit sebagai berikut.
Penyakit yang dapat disembuhkan dan cara penggunaannya :
Mencegah tahi lalat menjadi besar
Gosok tahi lalat dengan air jeruk nipis, lalu olesi dengan getah patah tulang. Lakukan beberapa kali sehari dan jangan sampi terkena mata.
Kulit tertusuk duri atou terkena pecahan kaca
Olesi kulit atou tubuh yang tertusuk duri dengan getah patah tulang. Getah patah tulang dapat mengeluarkan duri-duri dari kulit.
Sakit gigi
Teteskan getah patah tulang pada gigi yang sakit dan berlubang. Lakukan 1 sampai 2 kali sehari. Hati-hati jangan sampai mengenai gigi yang sehat.
Tulang patah
Gosokan getah patah tulang pada kulit diatas tulang yang patah. Cara lainnya, giling halus kulit luar dahan patah tulang. Tempelkan hasil gilingan diatas tulang yang patah kemudian balut. Lakukan pengobatan 2 kali sehari dengan mengganti pembalutnya.
Catatan :
Nama daerah : Susuru (sunda); kayu urip, pacing tawa, tikel balung (jawa); kayu jaliso (Madura); kayu potong (jawa timur).
Nama asing : milk bush, finger free, potlood-plant (inggris); lu san hu (cina).
tumbuhan patah tulang |
Patah tulang mempunyai rasa tawar, tetapi semakin lama menimbulkan rasa tebal di lidah,berbau lemah dan getahnya beracun. Beberapa bahan kimia yang terkandung dalam getah patah tukang diantarnya, seyawa euphorbone, taraksasterol, alpha-laktucerol, euphol, seyawaan dammar, kautschuk (zat karet)dan zat pahit. Hingga saat ini efek farmokologis patah tulang belum banyak diketahui.
Bagian tumbuhan yang di gunakan dan Pemanfaatannya
Akar, batang kayu, ranting dan getah patah tulang dapat di manfaatkan untuk mengobati beberapa penyakit sebagai berikut.
Penyakit yang dapat disembuhkan dan cara penggunaannya :
Mencegah tahi lalat menjadi besar
Gosok tahi lalat dengan air jeruk nipis, lalu olesi dengan getah patah tulang. Lakukan beberapa kali sehari dan jangan sampi terkena mata.
Kulit tertusuk duri atou terkena pecahan kaca
Olesi kulit atou tubuh yang tertusuk duri dengan getah patah tulang. Getah patah tulang dapat mengeluarkan duri-duri dari kulit.
Sakit gigi
Teteskan getah patah tulang pada gigi yang sakit dan berlubang. Lakukan 1 sampai 2 kali sehari. Hati-hati jangan sampai mengenai gigi yang sehat.
Tulang patah
Gosokan getah patah tulang pada kulit diatas tulang yang patah. Cara lainnya, giling halus kulit luar dahan patah tulang. Tempelkan hasil gilingan diatas tulang yang patah kemudian balut. Lakukan pengobatan 2 kali sehari dengan mengganti pembalutnya.
Catatan :
- Bila terkena mata, getah patah tulang dapat menyebabkan kebutaan. Oleh karena itu, Penggunaan patah tulang perlu dilakukan dengan hati-hati.
- Bila terkena mata, sesegera munkin mata dicuci dengan air kelap atou santan.